SEJARAH SISTEM INFORMASI
Sejarah system informasi mencakup peninjauan kembali pada bagaimana peranti keras telah mengalami evolusi dan bagaimana penerapannya dari waktu ke waktu.
Dalam waktu yang sama, aplikasi komputer juga telah mengalami evolusi dari yang sebelumnya digunakan untuk mengolah transaksi akuntansi secara sederhana, menjadi sistem yang dirancang untuk mendukung manajer dan para pemecah masalah lainnya.
S Sistem Informasi Manajemen
System informasi manajemen-SIM (management information System-MIS) didefinisikan sebagai suatu system berbasis computer yang membuat informasi tersedia bagi para pengguna yang memiliki kebutuhan serupa.
Definisi SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Sistem => Suatu susunan yg teratur dari kegiatan-kegiatan yg saling berkaitan dan susunan prosedur-prosedur yg saling berhubungan,yang melaksanakan dan mempermudah kegiatan utama organisasi/institusi.
Data => Terdiri atas fakta dan angka yg biasanya tdk bermanfaat karena volumenya yg besar dan sifatnya yg masih belum diolah.
Informasi => Data yg telah diproses/di olah sehingga memiliki arti atau manfaat yg berguna.
Manajemen => Sebagai PROSES, manajemen adalah kegiatan yg dilakukan untuk menyelesaikan suatu pekerjaan secara bersama-sama atau melibatkan org lain demi mencapai tuiuan yang sama sebagai SUBJEK, manajemen adalah orang yg melaksanakan kegiatan tersebut.
Sistem Informasi Manajmemen => jaringan prosedur pengolahan data yang dikembangkan dalam suatu sistem dgn maksud memberikan informasi yg bersifat Intern dan ekstern kepada manajemen, sebagai dasar pengambilan keputusan.


